Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2015

BI – Maluku Sosialisasi GNNT Di UNPATTI

Gambar
AMBON, - Sesuai dengan program Bank Indonesia ( BI ), untuk mensosialisasikan Gerakan Nasional Non Tunai ( GNNT ), Bank Indonesia – Maluku bekerjasama dengan Universitas Pattimura ( UNPATTI ) Ambon, lakukan sosialisi GNNT yang berlangsung di Aula Rektorat, Senin 27/04/2015. “ BI - Maluku akan mendorong masyarakat Maluku agar lebih memilih menggunakan transaksi non tunai   karena banyak keuntungannya. Salah satunya adalah praktis dan efisien “, jelas Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Maluku, Wurianto  Masyarakat Maluku, kata Wurianto, mestinya makin termotivasi bertransformasi. Transaksi non tunai lebih praktis, efisien, mudah, bahkan mendukung perekonomian melalui peningkatan kecepatan peredaran uang (velcocity of money). Tak hanya itu, transaksi non tunai juga lebih aman karena bisa mencegah kriminalitas karena masyarakat tidak perlu membawa uang tunai saat bertransaksi. Ditempat yang sama, Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum, Universitas Pattimura ( UNPATTI )

Kompasiana " Nangkring " Gerakan Nasional Non Tunai - Kota Ambon

Gambar

BI-Maluku Bakal Resmikan Uang Elektrik Non Tunai

Gambar
AMBON, - Bank Indonesia (BI) Maluku bakal meresmikan Gerakan Nasional Non Tunai di Kota Ambon sebagai bentuk sosialisasi yang akan menyentuh langsung di masyarakat. Sebagai wilayah kepulauan, Maluku telah memiliki infrastruktur yang sudah memadai baik dari pambangunan hingga transportasi “ Transaksi non tunai masih terbilang baru. Secara Nasional, 99% masyarakat lebih banyak menggunakan transaksi uang secara tunai sehingga penggunaan non tunai masih dibawah 1% “, ungkap Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia-Maluku, Andi Setyo yang ditemui desela-sela event yang bertajuk “ Nangkring   - Gerakan Nasional Non Tunai “ , bertempat di Swess-belhotel, Sabtu, 11/04/2015. Setyo mengatakan, pada akhir April,   Bank Indonesia   –   Maluku akan melakukan peresmian Gerakan Nasioanal Non Tunai yang nantinya dilakukan dalam bentuk penggunaan kartu elekteronik di pelabuhan penyebarangan Ferri   yang melayani penyeberangan Galala – Poka “ Akhir april kita akan lakukan peresmian G

Grup Ayo Stop Kekerasan (ASK) Bareng Kompasiana

Gambar
Saat acara ASK bareng Kompasiana, Minggu, 12/04/2015.

Kota Ambon ' Nangkring - Jelajah Non Tunai Bersama BI - Kompasiana

Gambar
" Nangkring -Gerakan Nasional Non Tunai ( GNNT ) bareng Bank Indonesia ( BI ) dan Kompasiana di Swess Belhotel Kota Ambon, Maluku, Sabtu 11/April/2015.