Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2015

Fasilitasi Kartu Brizzi Akan di Optimalkan di Loket Ferri Poka

Gambar
AMBON, FATAHNEWS - Usai melauching Gerakan Nasional Non Tunai ( GNNT ) di pelabuhan penyeberangan ferri Galala – Poka beberapa waktu lalu, peningkatan penggunaan uang elektrik di Ambon masih stabil dalam arti masih dipergunakan sebagai salah satu transaksi cepat, nyaman dan efisien bagi sebagian masyarakat. “ Saya sudah konfirmasi ke BRI dan BNI tentang penggunaan transaksi non tunai dan ternyata masyarakat masih menggunakannya sebagai alat bertransaksi secara cepat dan nyaman “, Jelas Deputi Perwakilan Bank Indonesia Cabang Maluku, Wuryanto dikantornya, Selasa 25/08/2015. Dikatakan, pennggunaan transaksi non tunai masih bermanfaat kepada masyarakat yang melakukan jasa penyeberangan menggunakan kapal ferri di Galala – Poka. Pihaknya juga akan terus mensosialisasikan GNNT yang bekerjasama dengan beberapa Bank di Maluku. Terkait keluhan mahasiswa terhadap pengunaan uang elektrik yang belum tersedia di loket pembayaran tiket ferri Poka dikarenakan keterbatasan alat, Wur

Elizabeth: Internet Sehat Kurang Optimal Jadi Tantangan Di Era Digital

Gambar
AMBON, FATAHNEWS - Tidak bisa dihindari bahwa perkembangan teknologi sangat mempengaruhi karakteristik manusia sementara generasi saat ini telah terjadi suatu perbedaan dengan generasi sebelumnya apalagi zamannya generasi netizen Dengan perkembangan media dan teknologi informasi serba cepat, hanya dengan satu detik klik kita dapat melihat dunia dengan gratis itu juga mempengaruhi dan memberikan tantangan di era digital khususnya anak - anak dan remaja. “ Salah satu perubahan karakter dengan cepat saat ini adalah anak 10 tahun sudah mengetahui internet. Artinya karakter manusia itu dipengaruhi oleh lingkungan. Contoh, internet makin cepat serta didukung fasilitasi wifi “, Jelas Elizabeth T. Santoso yang ditemui usai memberikan materi “Tantangan Remaja Di Era Digital” saat Peresmian Perpustakaan BI - Cabang Maluku, Selasa 25/08/2015. Dikatakan, Orang tua merasa kewalahan mengurus anaknya sebab dirasakan sangat berbeda dengan anak yang dulu bahkan guru disekolah meras